Thursday, 20 June 2013

AKU SUDAH DALAM KEHENDAK DAN KEMAUAN-NYA




AKU SUDAH DALAM KEHENDAK DAN KEMAUAN-NYA
By: Arjuna & Ratu Rimba Niagara

Yaa Rabb ...
hatiku benar-benar diliputi oleh indera-Mu ,,,
sehingga membuatku ingin bersembunyi dari semua makhluk dibumi ini ...
seperti api dengan panasnya ,,,
atau detak dengan degupnya ,,,
semakin hadir semakin aku ingin menjauh dari keramaian ,,,
dan aku hanya ingin mendengar desir-Mu dalam gema jiwaku ...
akan tiba suatu saat nanti tak satupun manusia yang akan mengetahui jejakku kepada-Mu ,,,
yang mereka ketahui hanyalah ukiran canda tawa yang menjadi kenangan atas sebuah nama ...

aku akan lenyap seperti asap meninggalkan arang ...
semakin tinggi menjulang ,,,
semakin lenyap dalam pandangan ...
bagai kayu yang menjadi abu ,,,
lalu tersapu angin ,,,
bersatulah dengan alam tanpa siapapun yang mengetahui keberadaanku kecuali Yang Maha Tahu ...
dan aku sendiri tidak lagi berada pada asap dan abunya ,,,
aku sudah dalam kehendak dan kemauan-Nya ...
tertinggal nama yang terukir dan terkenang ,,,
didalam hatimu wahai orang-orang terdekat yang akan mengenangku ...

lebih baik aku menjadi diri sendiri ...
perwatakannya bebas menurut kehendak tanpa paksaan ...
mengarah kepada Tuhan tanpa adanya dinding ,,,
semua berlaku mutlak pribadi yang sejati ...
bukan untuk menjadi munafik bagi diri sendiri ,,,
apa-apa yang diawali dengan apa adanya ,,,
akan tidak menjadikan
ada apanya kelak ...

benar ataupun tenar ,,,
keduanya itu akan mempengaruhi keadaan hati seseorang ...
jika orang sudah benar ,,,
maka ia tak ingin mengejar suatu ketenaran ,,,
karena ketenaran itu melahirkan Riya' dan Ujub ,,,
yang akan menggerogoti keadaan iman ...
dan jika orang sudah tenar ,,,
maka ia paling banyak membenarkan dirinya ,,,
sedang menghilang kebenaran pada sejatinya ,,,
meski salah pernyataannya ,,,
tetaplah ia menganggapnya benar karena ketenarannya ...

untuk itu aku memilih untuk menghilang dalam pandangan ,,,
menyatu dengan Sang Alam ,,,
dan bersembunyi ke dalam Yang Maha Ghaib ...

Awal Muhammad..Akhir Muhammad - Arjuna 1440

YA ALLAH KAU KEKASIH AWAL KAU KEKASIH AKHIR

Ya Allah
Hidupku tak bermakna tanpa-Mu

Aku cintakan-Mu
Cinta sesungguh cinta

Cinta yang lahir dari iman tauhid
Yang berpadu dalam dzat cinta-Mu

Kau uji aku sehebat-hebat ujian
Lambang cinta-Mu padaku
Karna aku cintakan-MU
Aku sabar
Aku redha
Aku tawakal

Sebab aku tahu Kau uji aku
Mengikut kemampuanku

Cuma pintaku jangan Kau uji aku
Di Luar kemampuanku
Karna aku takut Kau tak mahu membalas cintaku
Malu aku Ya Allah jika karna tak sabar diduga-Mu
Kau tolak cinta-MU ke aku
Jika Kau tolak
Merana hidupku
Aku hidup seperti tanpa roh
Jasad kosong tanpa roh
Aku tahu Kau Maha Pengasih
Kau Maha Bekasihan Belas...
Balaslah cintaku ini
Dengan dugaan yang benar-benar aku dapat pertahankan
Hingga ke akhir hayatku...

Hidup matiku Hanya Untuk-Mu Ya Allah...
Hadirlah hamba-hamba-Mu
Yang sama seazam setekad
Meraih Cinta dan Redha-Mu
Hidup dalam kebaikan
Mati dalam kebaikan

Karna Kau kucinta
Karna Kau Kekasih Awal...
Karna Kau Kekasih Akhir...
Sinarilah hidup matiku
Dalam kalimah Syurga-Mu
Izinkan kuukirkan cinta-Mu
Di hati jasad dan rohku
Takkan terpadam sampai kapanpun
Sehingga aku memandang wajah-MU
Di hari semua ahli Syurga dapat memandang-Mu
SUBHANALLAH ALHAMDULILLAH ALLAHHU AKBAR
Itulah nikmat yang tiada tandingi-Nya di Syurga
Indah-Nya Di Kala itu Tuhan...
Makbulkanlah pertemuan di kala semua hamba-Mu
Yang bergelar ahli Syurga menatap wajah-Mu
Aamiin Ya Rabbal A'Lamiin.

Hamba-Mu Yang Kerdil,
11 Syaaban 1434

ALLAH ENGKAU SELALU MENOLONGKU

Allah ,,,
Engkau selalu menolongku ,,,
meskipun aku dalam kealpaan mengingat-Mu ...

Allah ,,,
Engkau selalu memberikan ilmu-Mu kepadaku ,,,
meskipun aku terus mendzalimi diri sendiri ...

Allah ,,,
Engkau selalu memudahkanku ,,,
meskipun aku suka mempersulit diri ..

Allah ,,,
Engkau selalu memberikanku rezki-Mu ,,,
meskipun aku belum bersyukur dengan sebenar-benarnya syukur ...

Ya Allah, Ampuni lah daku,,,,,,

PengembaraALLAH - ARJUNAariel 1440

Ratu Rimba Niagara

Biarpun ombak datang membadai,
Kuteruskan juga perjuangan ini;
Biarpun hati hancur berkecai,
Asalkan hidup matiku Allah redhai.

BAHASA HATI BAHASA JIWA BAHASA KALBU
by Ratu Rimba Niagara (Notes) on Friday, July 29, 2011 at 8:46am

Indah bagi yang mengerti bahasa hati
bahasa jiwa bahasa bangsa
bahasa yang boleh mengusutkan fikiran
bahasa yang boleh menenangkan jiwa
tapi yang kupilih bahasa yang mententeramkan kalbu
mendamaikan roh dan jasad
moga pertemuan antara dua hati ini
kekal abadi disatukan di alam realiti
berbicara empat mata satu hati
sehati sejiwa mengungkap kata
bahasa hati bahasa jiwa
indahnya pertemuan di kala itu
bagaikan hidup di alam fantasi tapi realiti
saling mengerti saling memahami
bahasa hati bahasa jiwa bahasa kalbu
cuma yang mengerti betapa indahnya
bahasa hati bahasa jiwa bahasa kalbu.
bahagia...

Karya: Ratu Rimba Niagara
29 Julai 2011

AWALUDDIN MA'RIFATULLAH

pasal Tasawwuf habislah sudah ,,,
ke pasal lain akan kupindah ...
pasal syair kepada Allah ,,,
supaya kita jangan tersalah ...

di dalam Hadits ada berpadah ,,,
Ijma' Ulama di tanah Mekkah ...
Awaluddin Ma'rifatullah ,,,
awal Agama mengenal Allah ...

mengenal Allah yang difardukan ,,,
tiap laki-laki dan perempuan ...
diharuskan kita pelajarkan ,,,
Fardhu A'in yang dinamakan ...

janganlah kita senang sekali ,,,
memandang Tuhan rupanya ahli ...
tiadakah kita buta dan tuli ,,,
Tuhan yang hampir tiada perduli ...

kerana mengenal kepada Tuhan ,,,
bagi laki-laki dan perempuan ...
sedapat mungkin kita pelajarkan ,,,
jangan berilmu dengar-dengaran ...

janganlah kita berfikir bodoh ,,,
mencari Tuhan sangatlah jauh ...
cuba lihat Diri dan Tubuh ,,,
laksana pedang dengan pelupuh ...

menurut Hadis ada berpadah ,,,
dengannya Qur'an sesuai sudah ...
mengenal Diri terkenal Allah ,,,
begitulah Hadits punya perintah ...

Man 'Arafa Nafsahu itu Haditsnya ,,,
Faqad 'Arafa Rabbahu itu Firman-Nya ...
barang siapa mengenal Dirinya ,,,
maka terkenallah ia akan Tuhannya ...

mengenal diri yang di fardhukan ,,,
tiap laki-laki dan perempuan ...
mengenal Diri terkenal Tuhan ,,,
begitulah perintah Hadits dan Qur'an ...

Allah itu nama bagi Dzat ,,,
wajib adanya sempurna Sifat ...
adanya itu tiada Bertempat ,,,
jikalau dicari tiada mendapat ...

Laisa Kamitslihi sudah bertahan ,,,
mengenal sekutu dengan bersamaan ...
kemana lagi mencari jalan ,,,
hendak bertemu kepada Tuhan ...

sempurna fikir siang dan malam ,,,
akal menuntut carilah paham ...
diumpamakan perahu timbul tenggelam ,,,
agar dapat melangkahi Alam ...

HAKIKATpengembara - 1440ArielARJUNA

BAHASA HATI BAHASA JIWA BAHASA KALBU
by Ratu Rimba Niagara (Notes) on Friday, July 29, 2011 at 8:46am

Indah bagi yang mengerti bahasa hati
bahasa jiwa bahasa bangsa
bahasa yang boleh mengusutkan fikiran
bahasa yang boleh menenangkan jiwa
tapi yang kupilih bahasa yang mententeramkan kalbu
mendamaikan roh dan jasad
moga pertemuan antara dua hati ini
kekal abadi disatukan di alam realiti
berbicara empat mata satu hati
sehati sejiwa mengungkap kata
bahasa hati bahasa jiwa
indahnya pertemuan di kala itu
bagaikan hidup di alam fantasi tapi realiti
saling mengerti saling memahami
bahasa hati bahasa jiwa bahasa kalbu
cuma yang mengerti betapa indahnya
bahasa hati bahasa jiwa bahasa kalbu.
bahagia...

Karya: Ratu Rimba Niagara
29 Julai 2011

PELANGI SILATURRAHIM NAN ABADI

SEGALA RINDU KASIH DAN CINTA BERSEMI DI SYURGA
SEGUGUS BUNGA-BUNGA PELANGI CINTA-NYA KUKIRIMKAN DI ANGIN LALU KEPADA SEMUA RAKAN ALAMMAYAKU YANG SUDI MEMBERI SOKONGAN/DUKUNGAN KEPADA HASIL KARYAKU DAN SUDI MEMAAFKANKU JIKA TERDAPAT KEKHILAFAN DALAM BERKARYA. KALIAN SUMBER INSPIRASIKU DAN KEKUATANKU BERKARYA. KUHARGAI SEHINGGA KE NAFAS TERAKHIR.
KASIH KITA SENTIASA MEWANGI BIARPUN TERPISAH ALAM
NAMAMU TELAH TERUKIR INDAH DI HATIKU ...
BAHAWA KAMU ADALAH SAHABAT DUNIA AKHIRATKU...
IN SHAA ALLAH DI SYURGA KITA BERTEMU MENYAMBUNGKAN TALISIRATURRAHIM DI ALAM MAYA INI BIARPUN SEPI MENYEPI TANPA KUDENGAR SUARAMU TAPI DI SYURGA KITA SALING MEMBERI SALAM SEJAHTERA DAN BERBICARA NAN INDAH INDAH SEINDAH SYURGA....SUBHANALLAH ALHAMDULILLAH AKBAR INDAHNYA DI KALA ITU...SEGALA RINDU KASIH DAN CINTA BERSEMI DI SYURGA.
PUJANGGA ALAMMAYAMU MENYAYANGIMU DEMI-NYA,
RATU RIMBA NIAGARA

2 Syaaban 1434H
11 Jun 2013M

PELANGI SILATURRAHIM NAN ABADI
BIARLAH KORNEA TAK BERPELANGI
ASALKAN HATI BERPELANGI
PASTI INDAH HIDUP INI
DICERIAKAN WARNA WARNI PELANGI
MENCERIAKAN HATI YANG BERGERHANA
TAWAPUN TAK TERSEMBUL DI BALIK AWAN
KARNA TAWA SEIRING DENGAN PELANGI DI AWAN
BEGITU INDAHNYA PELANGI DI AWAN
PELANGI DI HATIKU DI HATIMU DI HATI SEMUA
TAWA PELANGI SILATURRAHIM NAN ABADI....
MEWANGI DI HATI SEMUA....
Karya Ratu Rimba Niagara
2 Syaaban 1434H
11 Jun 2013
ALLLAH KUCINTA KUKASIH KURINDU
ALLAH DI HATI
ALLAH DI KALBU
ALLAH KUCINTA KUKASIH KURINDU
MOGA ALLAH MEMBALAS CINTAKU
آمِيّنْ آمِيّنْ آمِيّنْ يَ رَ بَّلْ عَلَمِيّ

2 Syaaban 1434H
11 Jun 2013M

0 comments:

Post a Comment

 
;